Emoji 🥒 Ketimun dapat digunakan dalam arti makan sehat, diet, vegetarian, salad dan juga dapat berarti kecantikan. Selain itu, emoji ini juga biasanya digunakan sebagai arti alat kelamin lelaki.




Emoji 🥒 memperlihatkan sebuah sayuran yang memiliki ukuran cukup panjang dengan kulit berwarna hijau dan permukaan kulit tersebut cukup kasar. Pada platform Apple dan WhatsApp terlihat sebagian ketimun yang sudah diiris-iris tipis sehingga menampilkan isi ketimun yang berwarna putih dan terdapat biji-biji bening di pertengahan ketimun. Selain itu, pada platform Google juga manampilkan pucuk kecil berwarna oranye di ujung ketimun.

Contoh penggunaan

  • Saya sangat suka makan ketimun 🥒
  • Ternyata ketimun bisa dijadikan sebagai minuman 🥒

Informasi emoji

Karakter 🥒
Nama resmi Cucumber
Nama lain Acar, Sayur, dan Buah
Eksplorasi Instagram · Twitter · Youtube · TikTok · Wikipedia · Google Trends

Versi platform