😡 Wajah Pusing

Emoji wajah pusing (😡) dilambangkan dengan mata berbentuk spiral, kadang juga berbentuk β€œX” disertai mulut terbuka lebar. Emoji ini memiliki makna yang sangat beragam, antara lain perasaan kaget (shock), keheranan, tergila-gila, atau sakit kepala.

Karena bentuk mata yang berbeda di setiap platform, makna yang dihasilkan pun juga dapat berbeda. Platform yang menggunakan mata berbentuk huruf β€œX” cenderung diartikan sebagai β€œmati” atau β€œpingsan”, namun bukan kematian secara harafiah. Dalam bahasa sehari-hari contohnya β€œaduh, tugas aku numpuk banget hari ini, besok udah deadline πŸ˜΅β€.

Informasi emoji

Karakter 😡
Nama resmi Dizzy Face
Nama lain cross eyes, spiral eyes, wajah pusing
Versi Unicode Unicode 6.0
Versi emoji Emoji 1.0
Tahun disetujui 2010
Tahun rilis 2015
Codepoint U+1F635
HTML 😵

Versi platform

Facebook
Twitter
WhatsApp
Samsung
Microsoft
Google
Apple
Messenger

Eksplorasi

Temukan beragam penggunaan dan informasi emoji 😡 Wajah Pusing di platform berikut.