Emoji ➕ Plus atau sering juga disebut tanda tambah merupakan simbol matematika yang berfungsi menambah dua angka atau lebih jika dikombinasikan. Emoji ini bisa berarti pembicaraan terkait perhitungan. Kadang pula tanda Plus dipakai sebagai pengganti dari kata “dan”. Dalam konteks lain bisa juga diartikan sebagai simbol rumah sakit.
Mayoritas platform menampilkan tanda Plus dengan warna abu dan biru. Sementara Google menggunakan warna kuning.
Informasi emoji
Karakter |
➕ |
Nama resmi |
Heavy Plus Sign |
Nama lain |
plus sign, tanda tambah, |
Versi Unicode |
Unicode 6.0 |
Versi Emoji |
Emoji 1.0 |
Tahun disetujui |
2010 |
Tahun rilis |
2015 |
Codepoint |
U+2795 |
HTML |
➕
➕ |
Versi platform
Eksplorasi
Temukan beragam penggunaan dan informasi emoji ➕ Plus di platform berikut.