Article sections

    Emoji ๐Ÿซฑ๐Ÿฟโ€๐Ÿซฒ๐Ÿฝ Bersalaman: Warna Kulit Gelap dan Warna Kulit Sedang menampilkan dua tangan yang saling bersalaman dengan posisi ibu jarinya berada di bagian atas dan jari-jari lainnya berada di bagian bawah. Selain itu, pada emoji ini juga terlihat tangan bagian kanan memiliki warna kulit sedang dan tangan sebelah kiri memiliki kulit berwarna gelap.




    Emoji ๐Ÿซฑ๐Ÿฟโ€๐Ÿซฒ๐Ÿฝ biasanya digunakan untuk menyatakan persetujuan, kerja sama, sapaan, jabat tangan, serta kegembiraan dalam mencapai kesepakatan bersama dan bergabung dalam kubu yang sama. Selain itu, emoji ini juga mengekspresikan persatuan orang-orang dengan warna kulit yang berbeda dan ras yang berbeda-beda.

    Contoh penggunaan

    • Walaupun kami berbeda suku dan ras, namun kami tetap bersama dan menjaga tali persahabatan ๐Ÿซฑ๐Ÿฟโ€๐Ÿซฒ๐Ÿฝ
    • Bisakah saya berkenalan denganmu ๐Ÿซฑ๐Ÿฟโ€๐Ÿซฒ๐Ÿฝ?

    Informasi emoji

    Karakter ๐Ÿซฑ๐Ÿฟโ€๐Ÿซฒ๐Ÿฝ
    Nama resmi Handshake: Dark Skin Tone, Medium Skin Tone
    Nama lain Jabat Tangan, Kerja Sama, dan Sapaan
    Eksplorasi Instagram ยท Twitter ยท Youtube ยท TikTok ยท Wikipedia ยท Google Trends

    Versi platform

    Apakah artikel ini menjawab pertanyaan kamu?