Article sections

    Emoji 🇸🇷 Bendera Suriname memperlihatkan sebuah bendera persegi panjang yang terdiri dari lima garis persegi panjang berwarna hijau dan putih pada bagian atas dan bawah dan bagian tengah berwarna merah, serta terdapat gambar bintang kuning pada bagian tengah bendera. Berbeda dari platform lainnya, pada platform JoyPixels hanya menampilkan sebagian bendera Suriname dalam bentuk lingkaran.




    Emoji 🇸🇷 dapat digunakan dalam arti menuju ke Suriname, warga negara Suriname, berada di Suriname, serta hal lain yang berkaitan dengan Suriname dan Paramaribo (Ibukota Suriname). Selain itu, warna hijau pada bendera tersebut memiliki arti harapan dan kesuburan, warna putih melambangkan perdamaian dan keadilan, warna merah berarti perjuangan dan kasih sayang, serta bintang kuning memiliki arti persatuan seluruh kelompok etnis.

    Contoh penggunaan

    • Pencuri tersebut melarikan diri ke Paramaribo 🇸🇷
    • Saya akan segera terbang ke Suriname untuk mengakhiri sidang 🇸🇷

    Informasi emoji

    Karakter 🇸🇷
    Nama resmi Flag: Suriname
    Nama lain Suriname, Bendera, dan Bendera Negara
    Eksplorasi Instagram · Twitter · Youtube · TikTok · Wikipedia · Google Trends

    Versi platform

    Apakah artikel ini menjawab pertanyaan kamu?