Emoji 🛼 Sepatu Roda dapat digunakan dalam arti sepatu, meluncur, olahraga, bermain, sepatu roda empat, dan sepatu roda pada umumnya. Selain itu, emoji ini juga dapat berarti kesenangan dan kebahagiaan.




Emoji 🛼 menampilkan sebuah sepatu berwarna biru, merah, dan putih yang dilengkapi dengan tali sepatu dan empat roda di bawahnya. Selain itu, pada masing-masing platform juga terlihat warna tali sepatu, warna roda sepatu, dan desain sepatu berbeda-beda.

Contoh penggunaan

  • Belajar menggunakan sepatu roda memanglah sulit namun menyenangkan 🛼
  • Sepatu roda itu sangatlah mahal untukku 🛼
  • Bermain roller derby bersama kawan-kawan membuat harimu lebih berwarna 🛼

Informasi emoji

Karakter 🛼
Nama resmi Roller Skate
Nama lain Roller Derby, Sepatu Seluncur, dan Sepatu
Eksplorasi Instagram · Twitter · Youtube · TikTok · Wikipedia · Google Trends

Versi platform