Emoji 🌰 Kastanye menampilkan salah satu jenis kacang yang memiliki kulit berwarna cokelat terang dan bagian bawahnya berwarna agak keabu-abuan. Berbeda dari platform lainnya, platform Microsoft menampilkan buah kastanye yang memiliki kulit berwarna oranye gelap. Selain itu, pada platform Twitter juga menampilkan garis-garis lurus pada kulit kastanye tersebut.
Emoji 🌰 dapat digunakan dalam arti buah tiongkok, kastanye, dan tanaman ekonomi. Selain itu, kastanye juga biasa digunakan sebagai bahan pelengkap pada nutella dan juga sebagai makanan kesukaan tupai.
Contoh penggunaan
- Kacang ini sangatlah sulit didapatkan saat ini 🌰
- Kastanye kue ini sangatlah enak 🌰
Informasi emoji
Karakter | 🌰 |
Nama resmi | Chestnut |
Nama lain | Kacang, Biji, dan Bahan Makanan |
Eksplorasi | Instagram · Twitter · Youtube · TikTok · Wikipedia · Google Trends |
Versi platform
- Apple
- JoyPixels
- Microsoft
- Samsung